Rabu, 05 September 2012

Loomba Fisika UNNES 2012


Ayo siswa di Pati khususnya murid SMP yangtergabung dalam MGMP IPA kabupaten Pati ikutilah Pekan Ilmiah Fisika (PIF) merupakan salah satu agenda besar Himafisika FMIPA Unnes yang diselenggarakan setiap tahun. Untuk kali ini PIF yang ke 23 yaitu PIF XXIII yang mengangkat tema “Thinking with Art, Having Fun with Physics” terdiri dari beberapa kegiatan, yaitu:

  • Olimpiade Fisika SMA/MA se Jawa
  • Olimpiade Fisika SMP/MTs se Jawa
  • Olimpiade Sains SD/MI se Jawa
  • Lomba Karya Tulis Ilmiah (LKTI) se Jateng
  • Seminar Nasional
  • Bazar
Adapun yang terbaru dari PIF XXIII kali ini yaitu tingkat seleksi Olimpiade baik tingkat SD, SMP dan SMA yang telah mencakup wilayah Jawa, yang akan diselenggarakan pada tanggal 23 September 2012 di berbagai kota tempat seleksi, yaitu:
  • Semarang : Gedung D3 FMIPA Unnes
  • Pati : SMA N 3 Pati
  • Tegal : SMA N 3 Tegal
  • Banyumas : SMP N 1 Purwokerto
  • Surakarta : SMP N 14 Surakarta
  • Magelang : SMA N 1 Magelang
  • Bandung : FMIPA Universitas Pendidikan Indonesia (UPI)
  • Jogjakarta : Kampus 3 Universitas Ahmad Dahlan (UAD)
Selain Olimpiade, ajang kompetisi lain yang diselenggarakan pada PIF XXIII yaitu Lomba Karya Tulis Ilmiah (LKTI) se-Jawa Tengah dengan Tema “Pemanfaatan Teknologi Tepat Guna sebagai Penyelamatan Lingkungan Hidup Berbasis Sains”.
sumber : http://www.info-lomba.com

0 komentar:

Posting Komentar

Isi komentar Anda di sini